Musyawarah perencanaan pembangunan

Musyawarah perencanaan pembangunan

By: forum anak kec.talang muandau

Pada hari senin tepatnya tanggal 1 Maret 2021Forum anak kec Talang Muandau (FANTAMU) mengikuti musrembang di Aula  Kantor kec Talang Muandau.Kegiatan ini diawakili olehSiti Aisyah  Nurmaidah,Syafazisna,Niza Azzhara.
Acara dimulai pukul 10.00-13.00 WIB ,Dalam Musrembang ini diikuti oleh Perwakilan Bupati Kabupaten Bengkalis,Anggota DPRD Kabupaten Bengkalis ,Camat Talang Muandau,Kepala Desa Se-Kecamatan Talang Muandau ,OPD yang terdiri dari berbagai perwakilan Dinas ,Serta tamu undangan lainnya.Musrembang ini diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya Dan Doa.Yang kedua kata sambutan dari perwakilan bupati bengkalis,dilanjutkan dengan kata sambutan sekaligus penjelasan mekanisme Murembang yang disampaikan oleh Cmata Talang Muandau.Kemudian dilanjutkan dengan aspirasi dan perencanaan pembangunan yang disampaikan oleh salah satu anggota forum anak yang dimana terdapat beberapa ajukan terdapat dua(2) yaitu:
1.Penyediann pondok singgah sebagai penyediann sementara dari Skretariat Di setiap desa untuk titik kumpul & untuk tempat berdiskusi bersama
2.Penyediann Media Alat elektronik seperti Laptop,Infocus,Printer untuk menunjang program kerja sosialisasi kemasyarakatan 
Itulah aspirasi dan perencanaan  yang kami sampaikan pada kegiatan MUSRMBANG TAHUN 2021
Hasil Kegiatan:
Disini pemimpin Musrembang sangat menerima aspirasi dan menanggapi dengan positif.
Mereka akan menindaklajuti aspirasi yang kami sampaikan.



0 Komentar untuk Musyawarah perencanaan pembangunan

login untuk komentar