4. HAN (Hari Anak Nasional) 2019

4. HAN (Hari Anak Nasional) 2019

By: forum anak jargaria

HAN ( HARI ANAK NASIONAL ) kegiatan ini merupakan kegiatan Forum Anak Jargaria sebagai perayaan hari anak nasional yang dibuat untuk merayakan hari anak nasional tahun 2019 dengan mengadakan meet and greet dengan duta anak sepulang dari kegiatan Forum anak nasional. Kegiatan yang dilaksanakan di gedung gerje Bethel dengan pesertanya yaitu anak dan remaja jemaat GPM Dobo sekitar 80 orang dan bekerja sama dengan pihak Gereja dan Ketua majelis jemaat GPM Dobo. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 30/07/2019. Kegiatan ini menyuguhkan pertunjukan musik dari remaja jemaat GPM Dobo dan beberapa kegiatan menarik lainnya, serta kegiatan ini berhubungan pula dengan penyampaian pemenuhan hak anak di lingkungan keluarga dan pengasuhan alternatiflewat sosialisasi, sharing, dan rekreasi bersama anak anak supaya anak anak dapat memahami mengenai hak hak anak.

0 Komentar untuk 4. HAN (Hari Anak Nasional) 2019

login untuk komentar