Hallo teman-teman 👋 Kembali bersama kami Forum Anak Belitung (FAB) Bagaimana kabarnya? semoga teman-teman selalu dalam
keadaan sehat ya!!!😊 Jadi teman-teman,admin mau kasih tau nih kegiatan yang
sudah dilakukan oleh Forum Anak Indonesia. Apa saja ya kira-kira? yuk
simak ...
Hari Anak Nasional merupakan hari yang diperingati
setiap 23 Juli 2020 namun kali ini dimeriahkan pada tanggal 14 Desember 2020.
Forum Anak Belitung melakukan kegiatan ini secara Virtual bersama seluruh Forum
Anak Yang ada di Provinsi Bangka Belitung.
Kegiatan ini juga dihadiri oleh Bunda Melati, Bunda
melati merupakan Bunda dari Forum Anak Bangka Belitung. Dan juga dihadiri oleh
beberapa dinas yang terkait.
Selain memperingati Hari Anak Nasional, ada beberapa
acara juga seperti pengumuman pemenang lomba Film Pendek yang di ikuti oleh
Forum Anak di seluruh Forum Anak di Provinsi Bangka Belitung
Kegiatan ini juga bertujuan untuk mengkampanyekan
kesadaran di antar sesama anak-anak dan meningkatkan kesejahteraan anak
Demikianlah yang bisa admin jelaskan, untuk kegiatan
selanjutnya ditunggu ya, see u soon, semangat terus ya teman-teman. #harianaknasional #harianakbangkabelitung #foromanakbangkabelitung
0 Komentar untuk
Ikut memeriahkan Hari Anak Nasional bersama seluruh Forum Anak di Provinsi BaBel
0 Komentar untuk Ikut memeriahkan Hari Anak Nasional bersama seluruh Forum Anak di Provinsi BaBel