By: forum anak siak
Kreatif
Pada hari
Minggu, tanggal 29 Januari 2022 ,Pengurus Forum Anak Kabupaten Siak periode
2021-2024 menghadiri undangan Diskusi
Barak Ide Siak (BRISI). Diskusi ini mengangkat tema “Pemanfaatan Ruang
Publik sebagai Ruang Kreatif”. Ruang Publik adalah salah satu ruang yang bisa
dimanfaatkan sebagai wadah aktivitas kreatif warga kota. Siak memiliki beberapa
ruang publik, dalam diskusi ini dibahas beberapa hal diantaranya.
-
Dimana saja tempat ruang publik
yang ada dikota Siak.
-
Kenapa ruang publik perlu menjadi
ruang kreatif
-
Apa yang menjadi tantangan di
masyarakat dalam pemanfaatan ruang publik menjadi ruang kreatif
-
Dilanjutkan dengan diskusi
rencana pemanfaatan untuk ruang publik yang sudah ada

FORUM ANAK SIAK BERSAMA MEWUJUDKAN RUANG PUBLIK RAMAH ANAK
0 Komentar untuk KOORDINASI BERSAMA BRISI (BARAK IDE SIAK)