By: Forum Komunikasi Anak Kota Bandung
<p><p style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Halooo SOKAB! Sooobaat FOKAAAB π₯π</span></p>
<p><img src="https://api.forumanak.id/storage/1244/44511743941018.webp" alt="" width="218" height="279"></p>
<p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Wah, seru banget nih! Kita baru saja menghadiri BALINOSA atau Bazar Literasi November Satu yang diadakan pada 07 November 2024 di SMAN 1 Bandung Jl. Ir. H. Juanda No.93, Lb. Siliwangi, Kecamatan Coblong, Kota Bandung, Jawa Barat 40132 π«β¨. Dari Forum Komunikasi Anak Bandung hadir 1 pengurus, 1 fasilitator dan 1 pendamping. Acara ini benar-benar luar biasa dan penuh dengan kreativitas anak-anak Bandung! π€©π₯</span></p>
<p><img src="https://api.forumanak.id/storage/1244/21121743941056.webp" alt="" width="219" height="157"></p>
<p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Di halaman sekolah, ada bazar literasi yang menawarkan berbagai buku keren dan inspiratif. Banyak teman-teman yang antusias melihat-lihat buku, ngobrol soal bacaan favorit, dan bahkan ada yang berburu buku langka! Disana juga ada bazar untuk siswa siswi SMAN 1 Bandung berjualan lohh, keren yaa β¨π€©.</span></p>
<p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Gak cuma itu, kita juga ikut menyaksikan persiapan tampilan seni mulai dari menyanyi secara solo dan band, menari tradisional ataupun modern dan ada penampilan dari bintang tamu. Menunjukan bahwa kreativitas anak anak Kota Bandung sangat tinggi dan keren keren yaa SOKAB. Suasana di SMAN 1 Bandung hari itu seru banget loh. Kreativitas dan inovasi benar-benar terasa di setiap sudut acara ini π€©.</span></p>
<p><img src="https://api.forumanak.id/storage/1244/89531743941086.webp" alt="" width="222" height="195"></p>
<p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Acara ini juga makin seru karena dihadiri oleh Asti dan Hana, yang ikut menikmati dan menyemangati peserta. Beneran deh, BALINOSA 2024 ini bukan sekadar acara biasa, tapi bukti kalau anak-anak Bandung penuh kreativitas dan semangat berkaryaπ!</span></p>
<p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">"Literasi membuka pikiran, seni menghidupkan jiwa!"β¨</span></p>
<p style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">π Yuk, kita lihat keseruannya dengan klik link dibawah ini! ππ» </span></p>
<p style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">ππ» <a href="https://www.instagram.com/p/DCEmu2RylFl/?img_index=2&igsh=MXgxajB6OGg1NjBmdw==">DOKUMENTASI KEGIATAN</a></span></p>
<p style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">ππ» <a href="linktr.ee/forumanakkotabandung">MEDIA SOSIAL FOKAB</a></span></p>
<p> </p></p>
0 Komentar untuk BALINOSA (Bazar Literasi November Satu) di SMAN 1 Kota Bandung