By: forum anak jawa tengah
Halo Anak Indonesia! 😊
Gimana kabarnya nih? Semoga sehat selalu dan dalam keadaan baik yah! 🙏
Forum Anak Jawa Tengah pada Kamis, 5 Oktober 2023 berkegiatan bersama Unicef dan
@yayasansetara dalam Monitoring dan Evaluasi Kemitraan Unicef dan Pemerintah RI.
Dalam pertemuan tersebut Forum Anak Jawa Tengah dan teman-teman dari Interaksi Tuli melakukan paparan dengan metode drama musikalisasi puisi, jingle dan pantomim.
Kesempatan yang sama juga monitoring dan evaluasi "Jogo Konco" yang merupakan program kerja bersama antara Dinas Perempuan dan Anak Provinsi Jawa Tengah, Forum Anak Jawa Tengah, Unicef dan Lembaga mitra Unicef.
Forum Anak Jawa Tengah
- Setia Menjadi Sahabat Yang Bermartabat! 💪
--------------------------------------------------
Ikuti Media Sosial Lainya:
0 Komentar untuk MONITORING DAN EVALUASI KEMITRAAN UNICEF-RI