Kegiatan Pelatihan Konversi Hak Anak (KHA)

Kegiatan Pelatihan Konversi Hak Anak (KHA)

By: fonkaci [forum anak kabupaten cirebon]


Hallo Sobat Fonkaci 👋🏻✨
 Sampurasun sadayana🥰

Kumaha daramang?? 

Semoga sobat FONKACI dalam keadaan sehatt selaluuu yaaa🤩

Kali ini mimin Fonkaci mau kasih info nih terkait  Kegiatan Pelatihan Konversi Hak Anak (KHA) 🤩🤩

Kegiatannya ngapain aja tuh min?? 🧐🧐

Dari pada penasarann, Yukk sobat kita simakk postingan dibawah inii !! 

__


18 September 2023
Kegiatan Pelatihan Konversi Hak Anak (KHA)2023 
Kegiatan pelatihan Konversi Hak Anak (KHA) adalah pembekalan pemahaman kepada pihak-pihak yang banyak berinteraksin dengan anak sebagai sebuah inisiatif yang bertujuan untuk melindungi hak-hak anak dengan mengubah atau mengonversi hak-hak mereka ke dalam bentuk yang lebih tangibel atau dapat diakses secara lebih mudah. KHA merupakan langkah strategis untuk memastikan bahwa hak-hak anak, seperti hak atas pendidikan, kesehatan, perlindungan dari kekerasan, dan hak untuk berpartisipasi dalam keputusan yang mempengaruhi kehidupan mereka, tidak hanya tercatat dalam dokumen formal, tetapi juga diwujudkan dalam praktik sehari-hari.


Kegiatan pelatihan KHA ini membahas beberapa aspek utama. Pertama, adalah identifikasi hak-hak anak yang perlu dikonversi ke dalam bentuk yang lebih konkret atau praktis. Hal ini melibatkan penelitian mendalam tentang situasi anak-anak di berbagai konteks, termasuk faktor sosial, ekonomi, budaya, dan politik yang memengaruhi pemenuhan hak-hak mereka.
____

Gimana nih kegiatannya??Sangat superduperr kerenn kannn?? Cek terus yaa postingan-postingan mimin selanjutnya yang tentunya passttiii ngga kalah seru dari kegiatan ini🥰

 See youu 👋🏻🥰
_________
#AnakIndonesiaCerdasBersama
#ForumAnakKabupatenCirebon2023
#KabinetNayakaCakraAbipraya
#Singalitkangsuwanten✨

0 Komentar untuk Kegiatan Pelatihan Konversi Hak Anak (KHA)

login untuk komentar