TALKSHOW AND PUBLIK DIALOG

TALKSHOW AND PUBLIK DIALOG

By: forum anak kabupaten bandung

TALKSHOW PUBLIK AND DIALOG

       Talkshow publik & dialog dilakukan secara daring, G20 merupakan forum kerja sama multilateral yang terdiri dari 19 negara dan Uni Eropa (EU). Tahun ini Indonesia berkesempatan memegang presidensi G20. Sebagai salah satu kelompok yang terlibat dalam G20, Civil20 (C20) menjadi penghubung antara masyarakat sipil dengan para pembuat kebijakan. C20 memiliki beberapa kelompok kerja yang membahas isu isu yang relevan dan penting untuk dikawal dalam proses Presidensi G20, salah satunya adalah isu kesetaraan gender. Bertepatan dengan International Women's Day (IWD) pada tanggal 8 maret 2022 yang mengusung tema "Break the Bias", working group Gender Equality mengadakan talkshow bersama untuk memperkuat pengarusutamaan prespektif Gender Equality Disability and Sosial Inclusion (GEDSI) dalam setiap isu prioritas yang diusung masing masing working group di forum G20.










0 Komentar untuk TALKSHOW AND PUBLIK DIALOG

login untuk komentar