SEKOLAH CERDAS IKLIM

SEKOLAH CERDAS IKLIM

By: forum anak kabupaten bandung

Sekolah cerdas iklim ( SEKOCI )  merupakan langkah awal dalam pemenuhan kapasitas anak (child campaigner) serta Forum Anak Kabupaten dalam upaya pencegahan,penggulanganan,serta pengurangan dampak perubahan iklim yang di selenggarakan oleh Save The Children awal tahun 2022, pada workshop tersebut anak anak di berikan berbagai bentuk pemahaman mitigasi dan adaptasi perubahan iklim untuk menunjang isu global yang sedang di bahas di berbagai pelosok negara negara di dunia termasuk di PBB. isu tersebut menjadi fokus forum anak dan save the children dalam upaya menjadi agent of change dimasa yang akan datang, hasil dari sekolah cerdas iklim yaitu berupa aksi sosial kepada alam di situ cimeuhmal, serta workshop kampanye 3 ke depan bersama save the children yang kemudian di sampaikan juga pada saat musrenbang kabupaten bandung tahun 2022 dan acara ini terselenggaran melalui virtual meeting dan berlangsung selama 5 hari yang mana hasil dari sekolah cerdas iklim ini akan menjadi bahan mengarah kearah mana kegiatan mengenai pengurang resiko bencana ini akan berlangsung.






0 Komentar untuk SEKOLAH CERDAS IKLIM

login untuk komentar