PELATIHAN, SOCIAL MEDIA SEVVY UNLOCKING THE INTERNET MAZE

PELATIHAN, SOCIAL MEDIA SEVVY UNLOCKING THE INTERNET MAZE

By: Forum Anak Kota Semarang

<p><p>Pada tanggal 22 September 2024, Forum Anak Kota Semarang menghadiri kegiatan yang begitu seru dan tentunya penuh dengan pembelajaran dan manfaat yang dapat diambil. Kegiatan ini diadakan oleh Agartha Cakrawala yakni mengenai pelatihan social media savvy unlocking the internet maze. Kegiatan ini dilaksanakan di SMA Negeri 1 Semarang.&nbsp;</p> <p>&nbsp;</p> <p><img src="https://api.forumanak.id/storage/1904/98041744040153.webp" alt="" width="270" height="267"></p> <p>Pada kegiatan ini dijelaskan tentang apa saja jenis social media yang ada dan bagaimana cara atau tips agar konten tersebut menjadi fyp atau relevan saat ditonton oleh banyak orang dan cara agar konten yang diunggah dapat mejadi inspirasi bagi banyak orang diluar sana. Narasumber atau pengisi materi kali ini yang berasal dari Agartha Cakrawala mengundang Bapak Agung Pambudi.&nbsp;</p> <p>Kegiatan ini juga mengupas tuntas mengenai copy writing. Copy writing adalah seni menulis teks yang bertujuan untuk menarik perhatian audiens dan mendorong mereka untuk mengambil tindakan seperti mengklik, membeli atau bahkan berinteraksi. Lalu dijelaskan tentang 4 prinsip copy writing yaitu attention, interest, desire, dan action.&nbsp;</p> <p>&nbsp;</p> <p><img src="https://api.forumanak.id/storage/1904/3941744040168.webp" alt="" width="270"></p> <p>Tipe copy writing yang dijelaskan juga bermacam-macam seperti untuk engagement, untuk storytelling, untuk penjualan, dan untuk branding. Yang pastinya memiliki fungsi dan daya tarik tersendiri. Dalam pemaparan materi, juga diberikan contoh yang relevan dan saran yang berguna bagi para peserta pelatihan ini.</p> <p>Perwakilan Forum Anak Kota Semarang yang mengikuti ini dapat mengambil banyak pelajaran dari materi yang dijelaskan, apalagi di era majunya digital seperti ini, platform dan social media yang menarik menjadi daya tarik sendiri dalam bermedia social.&nbsp;</p> <p>Link: <a href="https://www.instagram.com/p/DBjajjsT9IV/?utm_source=ig_web_copy_link&amp;igsh=MzRlODBiNWFlZA==">https://www.instagram.com/p/DBjajjsT9IV/?utm_source=ig_web_copy_link&amp;igsh=MzRlODBiNWFlZA==</a></p></p>

0 Komentar untuk PELATIHAN, SOCIAL MEDIA SEVVY UNLOCKING THE INTERNET MAZE

login untuk komentar