DUKUNGAN DINAS PERTANIAN DAN PANGAN KOTA SABANG TERKAIT KEGIATAN KEMANS

DUKUNGAN DINAS PERTANIAN DAN PANGAN KOTA SABANG TERKAIT KEGIATAN KEMANS

By: forum anak kota sabang

Assalamualaikum wr.wb


Halo semuanya sahabat minosa

Kemarin tanggal 20 Maret 2023 KA Efan dan kak Cika menghadiri pertemuan dari tindak lanjut audiensi bersmaa dinas pertanian pangan ,dimana dinas pertanian dan pangan mendukung forum anak kota Sabang dalam rangka kegiatan kemans( kebun dan taman) yang diinisiasi kan oleh divisi lingkungan forum anak kota Sabang ,kami sangat berterimakasih juga kepada Dinas pertanian yang sudah membantu dalam bentuk pemberian bibit sayuran 

Wah keren banget ga siiii.staytune terus yawwww

0 Komentar untuk DUKUNGAN DINAS PERTANIAN DAN PANGAN KOTA SABANG TERKAIT KEGIATAN KEMANS

login untuk komentar