By: forum anak kota sabang
Assalamualaikum wr.wb
Halo sahabat minosaa
Minosa hadir lagi nich dengan challenge "INTERNATIONAL WOMEN'S DAY"
Nah program ini kami lakukan di tanggal 8 maret 2023 kemarin yang bertepatan dengan hari perempuan sedunia, dalam program ini kami melakukan nya melalui online dengan menuliskan segala bentuk tulisan keseteraan gender, perempuan yang kuat dan masih banyak lagi, tujuan dari keg ini ialah untuk menyadarkan kesemua orang bahwa antar laki dan perempuan mempunyai hak dan kewajiban yang sama untuk mendapatkan sebuah keadilan agar tercipta nya kesetaraan gender, kegiatan ini juga banyak mendapat respon baik dari para followers forum anak kota Sabang , semoga dengan ada nya challenge ini akan tercipta perempuan berdaya Indonesia maju
Nah sampai sini dulu cerita minosa see you next kegiatan
0 Komentar untuk INTERNASIONAL WOMEN'S DAY