By: Forum Persatuan Anak Kabupaten Grobogan
<p><p>Ngopi Penak adalah kegiatan yang diselenggarakan DP3AP2KB Jawa Tengah melalui online/virtual menggunakan zoom. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 29 November 2024. Pada Ngopi Penak episode 141 kali ini mengangkat tema "Gender Setara, Perempuan Berdaya, Lindungi Dari Kekerasan"</p>
<p> </p>
<p>Hari/Tanggal: Jumat, 29 November 2024</p>
<p>Waktu : 09.00 WIB - Selesai</p>
<p>Tempat : Zoom</p>
<p> </p>
<p>Maksud dan Tujuan</p>
<p>Ngopi Penak dengan topik gender setara membahas mengenai berbagai bentuk kekerasan, modus kekerasa, hingga tindakan yang perlu dilakukan untuk mencegah terjadinya kekerasan pada anak. Dalam hal ini juga berguna bagi orang tua dalam pengasuhan anaknya agar bisa mengedukasi anaknya meneganai seksualitas dan batasan privasi anak dengan orang lain terutama di dunia maya. Tujuannya untuk meminimalisir angka kekerasan pada usia anak di masa yang akan datang. </p>
<p> </p>
<p>Materi</p>
<p>Kesimpulan</p>
<p>Ngopi Penak episode 141 mengedukasi kesetaraan gender yang bersasaran kepada remaja dan juga orang tua. Peran orang tua sangat vital guna mengawasi perkembangan anak baik di dunia nyata maupun dunia maya. Tujuannya adalah menekan angka kekerasan pada usia anak.</p>
<p> </p>
<p> </p></p>
0 Komentar untuk Ngopi Penak