By: forum anak kota bogor
🌟Forum Anak Kota Bogor mengadakan program kerja rutin yaitu KREATOR (Kreativitas Anak Kota Bogor). Program ini diadakan sebagai wadah kreativitas dalam pengisian waktu luang anak di Kota Bogor.🌟
Setiap bulan FANATOR akan mengunggah karya pilihan serta cerita dibalik karyanya. Cara kerja program ini dimulai dengan pengumpulan karya dan nantinya karya yang terpilih akan diunggah melalui instagram fanatorian. Dengan diadakannya program ini,🌟💫
FANATOR selaku penyelenggara berharap agar anak-anak Kota Bogor bisa terinspirasi dan terus berkarya.👏✨
0 Komentar untuk KREATOR (kreativitas anak kota bogor)