By: fakta (forum anak kota yogyakarta)
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">Haloo sobat FAKTA!!</span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">Bagaimana nih kabarnya??</span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">Semoga sehat dan bahagia selalu, ya!!</span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;"> </span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 14.6667px;">Sobat FAKTA sudah tau kan kalau di setiap forum anak itu terdapat fasilitator??</span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 14.6667px;">Pastinya sudah!</span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 14.6667px;">Nah, begitu pula dengan Forum Anak Kota Yogyakarta.</span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 14.6667px;">MIFAY bangga banget Fasilitator FAKTA selalu aktif untuk membantu anggota FAKTA.</span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 14.6667px;">Selain itu, Fasilitator FAKTA juga sangat aktif untuk menghadiri undangan dari OPD terkait yang memfasilitasi hak partisipasi kita sebagai anak. </span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 14.6667px;"> </span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 14.6667px;">[Love you, Fasilitator FAKTA<3]</span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 14.6667px;"> </span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 14.6667px;">Kali ini, MIFAY akan membawakan cerita dari Fasilitator FAKTA terkait kegiatan yang baru saja dilaksanakan. </span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 14.6667px;">Simak dengan fokus ya, Sobat!</span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">Salah satu Fasilitator FAKTA, yaitu Dini Eka Rakhmayani berpartisipasi dalam Forum </span><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent; font-style: italic;">Group Discussion</span><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;"> Penyusunan Peta Jalan Pengembangan Rumah Layanan Disabilitas Kota Yogyakarta yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kota Yogyakarta melalui Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi</span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">Pemerintah Kota Yogyakarta pada tanggal 15 November 2022, menghadirkan Rumah Layanan Disabilitas yang berada di kompleks Unit Pelaksana Teknis (UPT) Rumah Pengasuhan Anak Wiloso Projo di Gowongan Lor, Jetis. Keberadaan Rumah Layanan Disabilitas itu mengintegrasikan layanan Pemkot Yogyakarta bagi penyandang disabilitas. Prinsip Rumah Layanan Disabilitas ini adalah bentuk fasilitasi Pemkot Yogyakarta kepada penyandang disabilitas yang terintegrasi. </span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">Berdasarkan beberapa analisa awal, Rumah Layanan Disabilitas Kota Yogyakarta akan berjalan efektif dan dapat menyediakan layanan sesuai kebutuhan & menjangkau penyandang disabilitas apabila terdapat beberapa komponen dibawah ini yaitu :</span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">1. Adanya dukungan penyandang disabilitas melalui kelompok-kelompok / SHG yang sudah ada atau embrio di level kecamatan, dengan berpartisipasi aktif menyampaikan kebutuhan atas layanan public serta kebutuhan dukungan yang dapat diberikan oleh pemerintah kota serta pihak lain sehingga dapat hidup sejahtera & mandiri .</span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">2. Adanya dukungan dan Kerjasama dari penyedia layanan public di kota Yogyakarta untuk pemenuhan hak penyandang disabilitas.</span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">3. Adanya dukungan yang efektif dari pembuat kebijakan, komite disabilitas dan forum kemantren inklusi </span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">4. Adanya rencana kerja dan peta jalan dari RLD Kota Yogyakarta dalam menyelenggarakan layanan yang komprehensif yang dilengkapi dengan simpul-simpul Kerjasama dengan pihak lain. </span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;"> </span></p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
<div>
<p><span style="font-size: 11pt; background-color: transparent;">Tujuan dari Program ini adalah :</span></p>
<p><span style="font-size: 11pt; background-color: transparent;">1. Mensuport SHG (Self Help Groub) Penyandang disabilitas untuk dapat berperan aktif dalam perencanaan peta jalan kinerja dari Rumah Layanan Disabilitas Kota Yogyakarta</span></p>
<p><span style="font-size: 11pt; background-color: transparent;">2. Rumah Layanan Disabilitas Kota Yogyakarta dapat menyediakan layanan yang komprehensif bagi penyandang disabilitas dengan dukungan dan kerjasama dari penyedia layanan public di Kota Yogyakarta.</span></p>
<br>
<p><span style="font-size: 11pt; background-color: transparent;">Dalam kegiatan ini Fasilitator FAKTA turut menyampaikan dukungan penuh terhadap pengembangan Rumah Layanan Disabilitas. Menurut nya, pengembangan ini sejalan dengan tujuan FAKTA untuk memastikan keterlibatan dan pemenuhan hak anak Penyandang Disabilitas di Lingkungan Kota Yogyakarta. Seperti yang juga telah diselenggarakan oleh FAKTA yaitu melibatkan Anak Penyandang Disabilitas dalam kegiatan FAKTA seperti CINEMA atau Pemilihan Duta Anak Kota Yogyakarta hingga Musyawarah Rencana Pembangunan atau Musrenbang.</span></p>
<p><span style="font-size: 11pt; background-color: transparent;"><img src="https://api.forumanak.id/storage/1333/77981744180182.webp" alt="" width="360" height="486"><br></span></p>
<p><span style="font-size: 11pt; background-color: transparent;">Wah, bermanfaat banget kan hasil diskusi Fasilitator FAKTA dalam acara tersebut?!</span></p>
<p><span style="font-size: 11pt; background-color: transparent;">[Bangga sekali MIFAY!]</span></p>
<p><span style="font-size: 11pt; background-color: transparent;"> </span></p>
<p>Untuk Sobat FAKTA yang ingin tau informasi selengkapnya,</p>
<p>Sobat FAKTA bisa cek juga di laman<em> instagram </em> @faktayk , ya!</p>
<p> </p>
<p>See you, Sobat FAKTA!</p>
<p> </p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: #000000; background-color: transparent; font-weight: 400; font-style: normal; text-decoration: none;">FAKTA?? </span></p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: #000000; background-color: transparent; font-weight: 400; font-style: normal; text-decoration: none;">Always be your home!!!</span></p>
<p><span style="font-size: 11pt; background-color: transparent;"> </span></p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: #000000; background-color: transparent; font-weight: 400; font-style: normal; text-decoration: none;">#faktayk </span></p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: #000000; background-color: transparent; font-weight: 400; font-style: normal; text-decoration: none;">#2P </span></p>
<p><span style="font-size: 11pt; font-family: 'Times New Roman', serif; color: #000000; background-color: transparent; font-weight: 400; font-style: normal; text-decoration: none;">#JogjaKotaLayakAnak</span></p>
</div>
<p> </p>
<p> </p>
<p> </p>
0 Komentar untuk FAKTA Hadir dalam FGD Penyusunan Peta Jalan Pengembangan RLD