Webinar Dialog Guru dan Orang Tua

Webinar Dialog Guru dan Orang Tua

By: Forum Komunikasi Anak Kota Bandung

WEBINAR DIALOG GURU DAN ORANG TUA๐Ÿ˜Š๐Ÿ˜‰


 


Jadi teman teman kegiatan ini merupakan kegiatan yang diselenggarakan pada 14 juli 2021.kegiatan ini  merupakan kegiatan kolaborasi bersama Dinas Pendidikan Kota Bandung,PANDAWA Kota Bandung (parenting digital kanggo warga Kota Bandung) ,DP3A Kota Bandung dan PUSPAGA Kota Bandung,dan FOKAB . kegiatan ini juga termasuk kedalam kegiatan klaster 2 pada bidang 2P (pelopor dan pelapor).



nah teman teman kegiatan ini merupakan kegiatan webinar mengenai dialog dengan guru dan orang tua.FOKAB disini dilibatkan menjadi moderator dan moderatornya adalah Kak Bara Athaya Maghribi,hebat ya kang Bara๐Ÿ˜†๐Ÿ‘Œ.


Teman teman untuk viewers menembus pada angka 12.000.


kegiatan ini dilaksanakan secara online dan lokasinya diselenggarakan di DISDIK Kota Bandung yang beralamat di Jl. Dr. Rajiman No.6, Pasir Kaliki, Kec. Cicendo, Kota Bandung, Jawa Barat 40171.


dengan ini teman teman kita harus tetap menghormati dan menghargai guru dan orang tua kitaโค๏ธ


0 Komentar untuk Webinar Dialog Guru dan Orang Tua

login untuk komentar