By: forum anak kabupaten situbondo
Halo anak-anak Indonesia! ๐๐ป
Apa kabar? Semoga selalu sehat dan berbahagia ya!
PHBS
Nah, pasti kalian tidak asing dengan singkatan PHBS yang dimana guru di sekolah kita menerapkan tentang PHBS.ย
Masih inget gak temen-temen PHBS itu apa siihhh????
Penerapan PHBS itu adalah Perilaku Hidup Bersih dan Sehat, sudah seharusnya menjadi kebiasaan sehari-hari dan dapat dilakukan melalui hal-hal kecil lho teman-teman. Dengan menerapkan PHBS, kita dapat menciptakan lingkungan yang sehat dan meningkatkan kualitas hidup ๐ค๐ค
Oleh karena itu kami Forum Anak Kabupaten Situbondo mengadakan kegiatan bernama "PODKES" Yang merupakan singkatan dari Podcast Kesehatan.
Kami mempersembahkan podcast edukasi pada khalayak ramai tentang Pentingnya PHBS dan Bahayanya Merokok. Fakasibond memberikan edukasi dengan memanfaatkan media teknologi untuk mulai menerapkan PHBS dalam kehidupan sehari-hari dan menghindari rokok. Podcast kita kali ini ditemani oleh narasumber kita yaitu Ibu Romi dari Puskesmas Kendit, Kabupaten Situbondo ๐ hal ini merupakan edukasi untuk meningkatkan kesadaran pada anak dan orang tua terkait pentingnya kesehatan bagi anak.
Waaah luar biasa narasumber kita dari Puskesmas langsung nih yang pastinya informasi yang kita dapatkan dijamin no hoax hoax ya teman-temanย
Asik banget kan kegiatan "PODKES" Jangan lupa untuk senantiasa menerapkan PHBS dalam kehidupan sehari-hari ya! Kita bisa, anak Indonesia sehat! ๐ฅณ
0 Komentar untuk FAKASIBOND Hadirkan Podcast Edukasi Mengenai Kebiasaan PHBS (Perilaku Hidup Bersih dan Sehat) serta Bahaya Merokok Pada Anak!