By: Forum Komunikasi Anak Kota Bandung
<p><p dir="ltr" style="line-height: 1.4;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">๐๏ธ Ngobrol SERSAN (Serius Tapi Santai): “Optimalkan Pendidikan Anak Usia Dini dengan PAUD HIBER” ๐</span></p>
<p dir="ltr" style="line-height: 1.4;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;"><img src="https://api.forumanak.id/storage/1244/80411743864787.webp" alt="" width="220" height="394"></span></p>
<p dir="ltr" style="line-height: 1.4;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Halo, Anak-anak Kota Bandung! ๐๐ปโจ Pada tanggal 28 Desember 2024 Forum Komunikasi Anak Kota Bandung membuat kegiatan edukatif, yaitu Ngobrol SERSAN (Serius Tapi Santai) mengusung tema, “Optimalkan Pendidikan Anak Usia Dini dengan PAUD HIBER”! ๐ฑ๐</span></p>
<p dir="ltr" style="line-height: 1.4;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Kegiatan ini akan dilakukan secara <em>Live Sharing</em> via Instagram @forumanakkotabandung bersama Bunda Resmisari Dewi, S.Sos, M.Pd sebagai pemateri dari PAUD IMANDA sekaligus Wakil Ketua Pokja PAUD HIBER Kota Bandung, dengan metode penyampaian yang interaktif melalui <em>sharing </em>dan tanya jawab. Kami akan menyajikan informasi yang bermanfaat selama 45 menit penuh lhoo! โฐโจ Kegiatan yang termasuk ke dalam Klaster 2 dan kategori 2P ini diikuti oleh 2 pengurus dengan bermitra bersama PAUD IMANDA. </span></p>
<p dir="ltr" style="line-height: 1.4;"><img src="https://api.forumanak.id/storage/1244/37181743864818.webp" alt="" width="220" height="366"></p>
<p dir="ltr" style="line-height: 1.4;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Dalam sesi ini, kita membahas beberapa poin penting mengenai PAUD HIBER, antara lain:</span></p>
<ul>
<li dir="ltr" style="font-family: 'times new roman', times, serif;" aria-level="1">
<p dir="ltr" role="presentation"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Pemahaman Mengenai Apa Itu PAUD HIBER</span></p>
</li>
</ul>
<ul>
<li dir="ltr" style="font-family: 'times new roman', times, serif;" aria-level="1">
<p dir="ltr" role="presentation"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Alasan dan Tujuan Dibentuknya PAUD HIBER</span></p>
</li>
<li dir="ltr" style="font-family: 'times new roman', times, serif;" aria-level="1">
<p dir="ltr" role="presentation"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Manfaat PAUD HIBER dalam Mengoptimalkan Pendidikan Anak Usia Dini:</span></p>
</li>
</ul>
<p dir="ltr" style="line-height: 1.4;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Kegiatan Ngobrol SERSAN ini bertujuan untuk:</span></p>
<p dir="ltr" style="line-height: 1.4;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">1๏ธโฃMemberikan edukasi serta pemahaman kepada masyarakat di Kota Bandung, khususnya orang tua dan anak-anak, mengenai tujuan dibentuknya PAUD HIBER.</span></p>
<p dir="ltr" style="line-height: 1.4;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">2๏ธโฃMeningkatkan kesadaran orang tua tentang pentingnya PAUD HIBER bagi pendidikan dan perkembangan anak usia dini. ๐ถ๐ป๐</span></p>
<p style="line-height: 1.4;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;"><strong><img src="https://api.forumanak.id/storage/1244/91781743864856.webp" alt="" width="220" height="372"><br></strong></span></p>
<p dir="ltr" style="line-height: 1.4;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">"Pendidikan anak usia dini adalah pondasi yang membangun masa depan. Dengan memberikan pendidikan yang berkualitas sejak dini, kita tidak hanya membentuk anak yang cerdas, tetapi juga menciptakan generasi yang mampu menghadapi tantangan dunia." ๐๐</span></p>
<p dir="ltr" style="line-height: 1.4;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Sampai ketemu di kegiatan FOKAB berikutnya, yaa!๐๐ป๐</span></p>
<p dir="ltr" style="line-height: 1.4;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Yuk, ikuti keseruannya dengan klik <em>link</em> berikut ini :</span></p>
<p dir="ltr" style="line-height: 1.4;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;"><a href="https://www.instagram.com/reel/DEHeOiDTKI-/">DOKUMENTASI KEGIATAN</a></span></p>
<p dir="ltr" style="line-height: 1.4;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;"><a href="http://linktr.ee/forumanakkotabandung">MEDIA SOSIAL FOKAB</a></span></p>
<p style="line-height: 1.4;"> </p></p>
0 Komentar untuk Ngobrol SERSAN (Serius Tapi Santai): Optimalkan Pendidikan Anak Usia Dini dengan PAUD HIBER