<div>Pada Rabu, 31 Mei 2023, <span style="font-size:1rem;">10 perwakilan Pengurus Forum Anak yang ada di Kabupaten Malinau menghadiri Pertemuan Verifikasi Lapangan Hybrid (VLH) dalam rangka evaluasi Kabupaten Layak Anak (KLA) tahun 2023 secara zoom bersama kementrian PPA Pusat dan diikuti oleh seluruh OPD sahabat anak lainnya. Hal ini merupakan suatu kehormatan besar bagi kami. Terima kasih kami ucapkan untuk kerjasama dari semua pihak yang telah mendukung, semoga kedepannya Forum Anak Malinau bisa lebih baik lagi dalam mewujudkan peran sebagai pelopor dan pelapor bagi anak-anak di Kabupaten Malinau. Forum Anak Malinau seratus persen cinta Malinau!</span></div>
0 Komentar untuk
Mengikuti Kegiatan Verifikasi Lapangan Hybrid (VLH) Dalam Rangka Evaluasi Kabupaten Layak Anak (KLA) Tahun 2023
0 Komentar untuk Mengikuti Kegiatan Verifikasi Lapangan Hybrid (VLH) Dalam Rangka Evaluasi Kabupaten Layak Anak (KLA) Tahun 2023