Rapat Online Mengenai Hari Anak Nasonal

Rapat Online Mengenai Hari Anak Nasonal

By: forum anak purworejo (forkare)

Hai, salam Forkarian!

Saat ini kasus terinfeksi virus corona kembali meningkat. Hal tersebut memaksa kami, anggota FORKARE, untuk melaksanakan rapat melalui platform online pada tanggal 30 Juni 2021. Kami membahas program kegiatan untuk memperingati Hari Anak Nasional 2021, yaitu : Forum Komunikasi Anak Kabupaten Purworejo (FORKARE) mengadakan 3 perlombaan untuk anak yakni lomba video kreatif, lomba cipta dan baca puisi, dan lomba menyanyi. 

0 Komentar untuk Rapat Online Mengenai Hari Anak Nasonal

login untuk komentar