By: Forum Anak Kota Tangerang
<p><p> </p>
<p> </p>
<h2><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Salam Cinta Anak Kota Tangerang! 🙌</span></h2>
<p> </p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">#BICARAKANLAKSANAKAN</span></p>
<p> </p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Halo teman-teman semua! Kali ini Forum Anak Kota Tangerang melaksanakan rekrutmen Duta Anak Kota Tangerang 2024/2026 yang sudah tersortir sampai 52 Semifinalis pada 11 Juni 2024 di Gedung Patio Pusat Pemerintahan Kota Tangerang dari pukul 07.00 pagi hingga selesai. </span></p>
<p> </p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">52 Semifinalis yakni perwakilan 4 orang dari masing-masing kecamatan akan bertemu! Kira-kira kita bakal ngapain, yaa? </span></p>
<p> </p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Pada kesempatan kali ini, para Semifinalis akan melakukan Focus Group Discussion (FGD) dengan kelompok yang sudah dibuat oleh panitia, FGD ini membahas tentang project aksi nyata yang akan mereka lakukan terkait permasalahan pemenuhan hak maupun peran anak.</span></p>
<p> </p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Yuk langsung aja kita lihat pemaparan proyek dari kelompok 4 yang bertema Infrastruktur Ramah Anak</span></p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">- Muhammad Hasbi</span></p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">- Salsabila Nazhifa Akmal</span></p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">- Gita Nurani Salsabila</span></p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">- Tazqya Maharani</span></p>
<p> </p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">RuBeRan </span></p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Ruang Bermain Ramah Anak! </span></p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">RUBERAN adalah singkatan Ruang Bermain Ramah Anak, program ini dimaksudkan untuk memberikan kenyamanan dan keamanan bagi anak dan orang tua serta masyarakat umum, dengan cara mengontrol dan menambah Infrastruktur Ramah Anak, yang selanjutanya di sebut IRA. </span></p>
<p> </p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Hal ini dimaksudkan agar anak mau bermain, dan orang tua juga akan dengan senang hati untuk menemaninya, karena salah satu masalah terbesar saat ini adalah banyaknya anak yang lebih memilih untuk bermain game online </span></p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">hal tersebut pastinya juga tidak luput dari kurang nya fasilitas permainan anak yang layak serta kurang nya kualitas pada fasilitas-fasilitas permainan anak di Kota Tangerang</span></p>
<p> </p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Kami akan membentuk tim untuk memberantas masalah ini, yaitu dengan mengecek IRA di Kota Tangerang secara berkala. </span></p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Dan yang pasti kami juga akan membuat sebuah indikator yang akan digunakan sebagai acuan layak atau tidak nya sebuah IRA dengan melibatkan para ahli bahkan mungkin para dosen teknik sipil untuk membantu dalam menentukan indikator yang tepat agar bisa digunakan secara maksimal. Tak hanya sampai situ kami juga akan menggunakan pelaporan berbasis website, agar pengecekan bisa di prioritaskan terhadap IRA yang di laporkan sudah tidak layak. Setalah semua itu pastinya juga hasil dari pengecekan tersebut akan saya terukan ke pemerintah kota, untuk mendapatkan tanggapan lebih lanjut</span></p>
<p> </p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Program ini akan kami laksanakan sesaat setelah program ini di setujui. Dan untuk mitra sendiri hanyalah para dosen teknik sipil dari beberapa fakultas teknik sipil dari beberapa Universitas</span></p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Memberikan ruang bermain anak yang aman dan nyaman bagi semua kalangan.</span></p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Memastikan kualitas dan kontinuitas fasilitas bermain anak tetap terjaga.</span></p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Mendorong anak-anak untuk bermain di luar.</span></p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Nah itu dia rancangan Aksi Nyata dari Kelompok 4 Semifinalis Duta Anak Kota Tangerang! </span></p>
<p> </p>
<p><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Penasaran aksi nyata dari teman-teman hebat lain apa saja? Tunggu next kegiatan dari Forum Anak Kota Tangerang ya! </span></p>
<p> </p>
<h1><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Dari Anak, Untuk Anak!</span></h1>
<h1> </h1>
<h1> </h1></p>
0 Komentar untuk 52 SEMIFINALIS DAKT PUNYA AKSI NYATA UNTUK ANAK!?!? Ini dia rancangannya! 🙌 #6