By: forum anak barru
KIOS RAMAH ANAK Merupakan Kegiatan Yang dilakukan Sebagai bentuk Aksi dalam menurunkan kasus perokok anak di Kabupaten barru. Kegiatan ini dilakukan dengan mengunjungi kios - kios yang adda di kabupaten barru. Berbagai Kendalaa yang terjadi dalam kegiatan kami ini mulai dari respon pemilik kios yang acuh tak acuh terhadap kami dan jugaa ketidaksetujuan pemilik kios dengan MOU yang ada untuk ditandatangani. Tetapi alhamdulillah walaupun baru beberapa kios yang menandatangani MOU Kami merasa senang dan bangga terkait langkah - langkah kecil yang kami lakukan dalam menurunkan angka perokok anak di Kabupaten barru. Tak hanya itu kami juga menempelkan poster- poster terkait larangan memperjual belikan rokok bagi anak dibawah usia 18 Tahun.
Dari kegiatan ini kami belajar banyak hal bagaimanaa peran kami sebagai Forum anak harus teruss ditingkatkan lagi. Semoga dengan adanya kegiatan kami ini Para pemilik kios tidak lagi memperjual belikan rokok terhadap anak.
0 Komentar untuk KIOS RAMAH ANAK