By: Forum Anak Daerah Provinsi Jawa Barat
Sampurasun, Anak Indonesia!
Negara Indonesia, khusus nya Provinsi Jawa Barat adalah daerah yang sering menjadi titik gempa baik Tektonik ataupun Vulkanik, dalam bencana seperti ini banyak nya korban usia anak yang harus menjadi perhatian khusus tim evakuasi, anak-anak harus dibekali pengetahuan dan wawasan bagaimana melindungi diri mereka dan orang lain saat terjadi bencana, maka dari itu Forum Anak Daerah Jawa Barat mengambil Peran dalam memberikan edukasi kesiapsiagaan bencana pada anak-anak melalui Webinar "Menjadi Pelajar Tanggap Gempa", Forum Anak Daerah Jawa Barat mulai mendorong agar Kesiapsiagaan Bencana Pada Anak mulai diajarkan dan masuk dalam kurikulum sekolah dan perhatian Pemerintah karena melindungi anak saat ini berarti menyelamatkan bangsa di masa depan.

0 Komentar untuk Menjadi Pelajar Jabar Juara Tanggap Gempa