By: forum anak meranti
PEMBUTAN KARTU INDENTITAS ANAK MELALUI FORUM ANAK
Rabu,13 april 2022, Anggota dari Forum Anak Meranti mendatangi Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kepulauan Meranti untuk menyerahkan dokument persyaratan pembuatan KIA yang dimana kami bertemu langsung dengan bunda dewi yang membantu kami dalam pelaporan persyaratan tersebut, dalam hal ini bunda dewi menyampaikan "bahwa setiap anak wajib memiliki kartu KIA, karena kartu KIA dapat digunakan untuk penganti dari KTP yang berusia 1-17 tahun".
sebelumnya kami (anggota Forum AnakMeranti) sempat mensosialisasikan tentang pembuatan KIA ini melalui media sosial yaitu Whatsaap, sehingga banyak anak yang merasa terbantu dengan adanya forum anak meranti yang membantu proses pembuatan KIA mereka.


0 Komentar untuk Pembuatan KIA untuk teman