Kak Layung Bersinar di Kompetisi Semarak Cintai Budaya Bangsa 2023

Kak Layung Bersinar di Kompetisi Semarak Cintai Budaya Bangsa 2023

By: Forum Anak Gotong Royong Kabupaten Subang

<p><p dir="ltr">Sampurasun Barudak Sadaya!🍍</p> <p dir="ltr">Kali ini Fagor akan bercerita mengenai kegiatan Ceritain yuk! Bersama kak layungsari, yuk kita simak ceritanya🤩❗️</p> <p dir="ltr">Dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional 2023, Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia mengadakan berbagai kompetisi menarik dengan tema &ldquo;Semarak Cintai Budaya Bangsa.&rdquo; 🌺</p> <p dir="ltr">Forum Anak Kabupaten Subang turut serta dalam ajang bergengsi ini dengan mengirimkan wakilnya, Ananda Layungsari, dalam Kompetisi Foto bertema serupa. Dengan penuh kreativitas dan kecintaan terhadap budaya lokal, Layungsari berhasil mengabadikan momen yang begitu memukau dan sarat makna. ⭐</p> <p dir="ltr">Kabar gembiranya, karya Layungsari sukses meraih Juara Terfavorit 3! Prestasi ini menjadi bukti bahwa anak-anak Subang tidak hanya berani berkompetisi di tingkat nasional, tetapi juga mampu membawa nama daerah dengan karya yang membanggakan. 😍</p> <p dir="ltr">Sampai disini dulu ya cerita kali ini, sampai berjumpa di cerita berikutnya!🦁⭐️</p> <p><strong id="docs-internal-guid-ec930376-7fff-d843-2c7c-e2aa4090140b">Hatur Nuhun Barudak Sadayana!🦁</strong></p></p>

0 Komentar untuk Kak Layung Bersinar di Kompetisi Semarak Cintai Budaya Bangsa 2023

login untuk komentar