By: Forum Anak Kota Semarang
<p><p><img src="https://api.forumanak.id/storage/1904/42061739708553.webp"> <img src="https://api.forumanak.id/storage/1904/4011739708572.webp"> </p>
<p class="MsoNormal"><span lang="EN-GB" style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif';">Kegiatan Reorganisasi atau biasa disebut juga dengan Aktivasi Kecamatan di Kota Semarang adalah salah satu Program Kerja Forum Anak Kota Semarang. Kegiatan ini dilaksanakan tanggal 14 Desember 2024 dan dilaksanakan di Jl. Dong Biru No.12 tepatnya di Aula Kecamatan Genuk. Reorganisasi ini dimulai pada pagi hari sekitar pukul 09.00 dengan diawali doa bersama. Semua peserta hadir tepat waktu dan mengikuti doa dengan khidmat sebagai pembuka acara. Setelah itu, dilanjutkan dengan sambutan dari pihak penyelenggara yang memberikan ucapan selamat datang serta gambaran singkat mengenai tujuan dan rencana kegiatan. Sambutan ini menjadi momen untuk memotivasi semua peserta agar dapat berpartisipasi aktif. </span></p>
<p class="MsoNormal"><span lang="EN-GB" style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif';"> </span></p>
<p class="MsoNormal"><span lang="EN-GB" style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif';">Setelah sambutan selesai, acara dilanjutkan dengan sesi perkenalan. Peserta diberikan kesempatan untuk memperkenalkan diri satu per satu. Momen ini tidak hanya untuk mengenal nama, tetapi juga untuk membangun hubungan awal antar peserta agar suasana menjadi lebih akrab. Perkenalan berlangsung lancar dan diwarnai dengan canda ringan yang membuat suasana semakin hangat.</span></p>
<p class="MsoNormal"><span lang="EN-GB" style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif';"> </span></p>
<p class="MsoNormal"><span lang="EN-GB" style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif';"> <img src="https://api.forumanak.id/storage/1904/89681739708634.webp"> <img src="https://api.forumanak.id/storage/1904/28451739708656.webp"> <img src="https://api.forumanak.id/storage/1904/15051739708669.webp"> </span></p>
<p class="MsoNormal"><span style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif'; mso-ansi-language: EN-US; mso-no-proof: yes;"> </span></p>
<p class="MsoNormal"><span lang="EN-GB" style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif';">Sesi berikutnya adalah pemberian materi Forum Anak, 2P dan juga struktur kepengurusan Forum Anak. Materi disampaikan dengan jelas oleh Forum Anak Kota Semarang <span style="mso-spacerun: yes;"> </span>yang kompeten di bidangnya. Seluruh peserta terlihat antusias mendengarkan dan terlibat aktif dalam diskusi. Setelah itu, dilanjutkan dengan pemilihan ketua dan wakil ketua yang akan memimpin kegiatan atau organisasi. Pemilihan dilakukan secara demokratis. Lalu Forum Anak Kecamatan Genuk membagi beberapa kelompok untuk diskusi <span style="mso-spacerun: yes;"> </span>pernasalahan yang ada di wilayah Genuk dan apa peran Forum Anak dalam permasalahan tersebut.</span><span lang="EN-GB" style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif';"> </span></p>
<p class="MsoNormal"><span lang="EN-GB" style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif';">Kegiatan diakhiri dengan pembentukan struktur organisasi. Meskipun belum selesai seluruhnya, proses ini menjadi langkah awal yang penting. Peserta sepakat untuk melanjutkan pembentukan struktur pada pertemuan berikutnya agar hasilnya lebih optimal. Acara pun ditutup dengan kesepakatan untuk terus bekerja sama dan menjaga komunikasi dengan baik di masa mendatang. Terakhir adalah sesi foto bersasama dengan Dinas, FASE, dan Forum Anak Kecamatan Genuk.</span></p>
<p class="MsoNormal"><span lang="EN-GB" style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif';"> <img src="https://api.forumanak.id/storage/1904/34131739708704.webp"> <img src="https://api.forumanak.id/storage/1904/19331739708714.webp"></span></p>
<p class="MsoNormal"><span style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif'; mso-ansi-language: EN-US; mso-no-proof: yes;"> </span></p>
<p class="MsoNormal"><span lang="EN-GB" style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif';"> </span></p>
<p class="MsoNormal"><span style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif'; mso-ansi-language: EN-US; mso-no-proof: yes;"> </span></p>
<p class="MsoNormal"><span lang="EN-GB" style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif';"> </span></p>
<p class="MsoNormal"><span lang="EN-GB" style="font-size: 12.0pt; line-height: 115%; font-family: 'Times New Roman','serif';"> </span></p></p>
0 Komentar untuk REORGANISASI KECAMATAN GENUK