Forum Anak Klaten Goes To School

Forum Anak Klaten Goes To School

By: forum anak klaten

Halo sobat FORANKLA ๐Ÿ™Œ
Gimana nih kabarnya? semoga selalu dalam keadaan sehat ya ๐Ÿค—

Temen-temen tau gak sih? kalo pada MPLS 2023 kemarin forum anak melakukan kegiatan dengan sebutan yaitu "Forum Anak Goes To School" atau kerap di sebut dengan FAGTS. Nah kira kira kita ngapain aja sih kita dalam kegiatan FAGTS? dalam kegiatan tersebut kita memerankan peran kita sebagai 2p khusus nya pada kegiatan ini adalah menjadi pelopor. Kita membawakan materi yang sangat relevan dengan isu-isu anak, seperti materi KBG OCSEA dimana membantu teman-teman agar lebih memahami terkait kekerasan berbasis online, lalu kita juga memberikan materi terkait website jogo konco dimana ini sangat bermanfaat bagi teman-teman yang ingin membuat karya, curhat, dan tentunya mendapatkan info di sekitar Jawa Tengah. Lewat FAGTS Juga loh teman-teman ini sebagai wadah untuk memperkenalkan terkait adanya forum anakโ€ผ๏ธ๐Ÿ˜

Gimana nih teman-teman kegiatan forankla kali ini. Sangat menarik sekali bukan? tunggu kelanjutan kegiatan kami ya โ€ผ๏ธ๐Ÿ˜

Forum Anak Klaten
Satukan mimpi dan berkreasi!โœจ
#forumanakklaten
#forumanak

0 Komentar untuk Forum Anak Klaten Goes To School

login untuk komentar