By: Forum Anak Kota Depok
Sejak maret 2020, covid-19 mulai
mewabah di Indonesia terutama di Kota Depok. Pada 2021, covid-19 di Kota Depok
mengalami kenaikan angka, yang mana sebagian besar adalah anak anak. Oleh
karena itu, kegiatan talk show "Pencegahan covid-19 dan peran Forum Anak
di dalamnya" diadakan.
Kegiatan ini dilaksanakan pada 25
Agustus 2021 di Gedung Balaikota dan zoom meet, bersama OPD DP3AP2KB. Berguna
untuk memberi edukasi mengenai bahaya covid-19 terhadap anak anak dan mengajak
untuk menerapkan protokol kesehatan, dimana forum anak juga ikut serta dalam
upaya penurunan covid-19.

0 Komentar untuk Talkshow dengan tema "Pencegahan covid-19 pada anak dan peran Forum Anak di dalamnya."