INFAWEEK 5 TIPS PUASA JADI LEBIH SEHAT DAN PRODUKTIF

INFAWEEK 5 TIPS PUASA JADI LEBIH SEHAT DAN PRODUKTIF

By: Forum Anak Kota Semarang

<p><p dir="ltr"><img src="https://api.forumanak.id/storage/1904/6451744193902.webp" alt="" width="254" height="318">&nbsp; &nbsp; <img src="https://api.forumanak.id/storage/1904/25171744193942.webp" alt="" width="255" height="320"></p> <p dir="ltr">Infaweek merupakan salah satu program Forum Anak Kota Semarang. Di dalam infaweek ini, kami memberikan informasi mengenai perayaan Hari Besar, tips and trick, tempat bersejarah, dan masih banyak lagi. Pada tanggal 22 Maret 2025 dalam rangka bulan Ramadhan, Forum Anak Kota Semarang membuat infaweek yang membahas mengenai 5 tips puasa.&nbsp;</p> <p dir="ltr">5 tips puasa jadi lebih sehat dan produktif:</p> <ol> <li dir="ltr" aria-level="1"> <p dir="ltr" role="presentation">&nbsp;Niat dan Mindset Positif : Puasa bukanlah alasan untuk malas, tapi ibadah yang harus dilakukan dengan niat dan mindset positif. Dengan demikian, kita dapat tetap produktif dan fokus pada kegiatan sehari-hari.&nbsp;</p> </li> <li dir="ltr" aria-level="1"> <p dir="ltr" role="presentation">Atur Waktu dan Prioritas : Kerjakan tugas penting di pagi hari, istirahat siang secukupnya, dan jangan lupa untuk beribadah. Dengan mengatur waktu dan prioritas, kita dapat tetap produktif dan tidak ketinggalan kegiatan penting.&nbsp;</p> </li> <li dir="ltr" aria-level="1"> <p dir="ltr" role="presentation">Makanan dan Minuman Sehat : Sahur dengan makanan bergizi dan tahan lama, berbuka dengan air, kurma, dan jangan berlebihan. Dengan demikian, kita dapat tetap sehat dan memiliki energy yang cukup untuk melakukan kegiatan sehari-hari.&nbsp;</p> </li> <li dir="ltr" aria-level="1"> <p dir="ltr" role="presentation">Cukup Air dan Tidur : Minum dan gelas air per hari, tidur cukup, dan jangan lupa untuk melakukan power nap siang. Dengan demikian kita dapat tetap segar dan memiliki energy yang cukup untuk melakukan kegiatan sehari-hari.&nbsp;</p> </li> <li dir="ltr" aria-level="1"> <p dir="ltr" role="presentation">Fokus dan Hindari Distraksi : Buat to-do list, batasi medsos, dan lakukan kegiatan yang bermanfaat seperti tilawah, sedekah, dan dzikir. Dengan demikian, kita dapat tetap fokus dan memiliki waktu yang efektif untuk melakukan kegiatan sehari-hari.&nbsp;</p> </li> </ol> <p dir="ltr"><img src="https://api.forumanak.id/storage/1904/49071744194004.webp" alt="" width="249" height="311"> <img src="https://api.forumanak.id/storage/1904/65571744194053.webp" alt="" width="250" height="312"> <img src="https://api.forumanak.id/storage/1904/15811744194084.webp" alt="" width="249" height="313"></p> <p dir="ltr">Dengan adanya infaweek ini harapannya anak-anak di Kota Semarang dapat melakukan hal-hal dan kegiatan yang positif di bulan puasa.&nbsp;</p> <p dir="ltr">Link <a href="https://www.instagram.com/p/DHfHoqhSfvb/?igsh=MXNmdGhkamlyeHcyeg==">https://www.instagram.com/p/DHfHoqhSfvb/?igsh=MXNmdGhkamlyeHcyeg==</a>&nbsp;</p> <p>&nbsp;</p></p>

0 Komentar untuk INFAWEEK 5 TIPS PUASA JADI LEBIH SEHAT DAN PRODUKTIF

login untuk komentar