By: forum anak desa wijirejo
<p><p><img style="display: block; margin-left: auto; margin-right: auto;" src="https://api.forumanak.id/storage/2971/74431743079676.webp" alt="" width="638" height="359"></p>
<p class="MsoNormal" align="justify">Pripun Kabare Cah Wijirejo? Sudah tidak sabar untuk kembali berpetualang bersama FAWiji? FAWiji kali ini akan membagikan kegiatan kami yang berkolaborasi dengan Forum Anak Kabupaten Bantul sebagai penyelenggara. Kegiatan tersebut merupakan kegiatan Penelusuran Minat dan Bakat. Diselenggarakan pada Rabu, 8 November 2023 di Joglo Permata, Padukuhan Gedongsari, Kalurahan Wijirejo.</p>
<p class="MsoNormal" align="justify"><img style="display: block; margin-left: auto; margin-right: auto;" src="https://api.forumanak.id/storage/2971/51681743079739.webp" alt="" width="928" height="522"></p>
<p class="MsoNormal" align="justify">Kegiatan ini tidak hanya diselenggarakan di Kapanewon Pandak saja, namun juga di Kapanewon lain di Kabupaten Bantul. Untuk kali ini kebetulan berada di Wijirejo. Di sisi lain kegiatan ini dihadiri oleh anggota DPRD Kabupaten Bantul, dan diisi oleh narasumber dari Bacabakat. Selain itu, trainer dari kegiatan ini juga diambil dari anggota Forum Anak Bantul dengan Erlangga Buges Hidayatullah selaku Ketua FAWiji. Menariknya juga kegiatan ini juga diikuti oleh Forum Anak lain di Kapanewon Pandak.</p>
<p class="MsoNormal" align="justify"><img style="display: block; margin-left: auto; margin-right: auto;" src="https://api.forumanak.id/storage/2971/81181743079786.webp" alt="" width="752" height="423"></p>
<p class="MsoNormal" align="justify">Sebelum mengikuti kegiatan ini kami menjawab banyak pertanyaan melalui wesbite dari Bacabakat untuk menelusuri bakat kami di acara ini. Dalam acara tersebut, hasil dari apa yang kita jawab dianalisis. Dimana bakat terkuat dan terlemah kita. Di sini 34 bakat kami dikupas satu persatu. Diberikan solusi agar kami bisa memanfaatkan bakat terkuat dan memperbaiki bakat terlemah agar bisa ditingkatkan lagi. Menurut kami ini oenting sebab bisa digunakan untuk mengenali diri sendiri dan mengetahui cita-cita kami di masa yang akan datang sesuai minat dan bakat yang kita miliki.</p>
<p class="MsoNormal" align="justify">[ Ikuti kegiatan kami di semua media sosial FAWiji melalui linktr.ee/ForumAnakDesaWijirejo ]</p></p>
0 Komentar untuk Penelusuran Minat dan Bakat Forum Anak Bantul