FAGK Goes To School

FAGK Goes To School

By: fagk (forum anak gunungkidul)

<p><p>Pada pertengahan tahun lalu tepatnya tanggal 16-18 juli 2024. Forum Anak Kabupaten Gunungkidul bersama perwakilan dinas sosial P3A memberikan materi Grow Up With Forum Anak di beberapa sekolah di Kabupaten Gunungkidul pada kegiatan MPLS.Kegiatan ini dihadiri oleh perwakilan dari Forum Anak Kabupaten Gunungkidul atau yang biasa di sebut 'FAGK', perwakilan tersebut yaitu Yufamia Naylin Naura Aziza, Nadia Andini Diandra, Retno Purwandini, Nabila Zeta, Tarisha Nabighah Suhardja, Adinda Putri Damayanti, Hafidah Selsi Nuraini, dan Muh Ikhsan Alghifari.FAGK juga didampingi oleh pendamping dari bidang PPPA Dinas Sosial PPPA Kabupaten Gunungkidul yaitu Ibu Galih Widya Setyanti,S.Psi , Ibu Sarjiyatmi, SE.MM , dan Bapak Dewonggo Mursito,S.Psi. Tujuan adanya kegiatan ini untuk memberikan dukungan kepada sekolah sekolah agar setiap anak dapat berkembang dengan optimal, baik dari segi akademik maupun karakter. Serta mensosialisasikan Forum Anak kepada peserta MPLS.&nbsp;</p> <p><img src="https://api.forumanak.id/storage/1184/67281743058820.webp" alt="" width="384" height="288"></p> <p>(Gambar 1.1 Foto Bersama Murid SMP Kanisius Wonosari)</p> <p><img src="https://api.forumanak.id/storage/1184/48851743059008.webp" alt=""></p> <p>(Gambar 1.2 Foto Bersama)</p> <p>Kegiatan Goes To School ini berjalan dilaksanakan di beberapa sekolah yaitu</p> <p>-SMP N 5 PATUK,</p> <p>-SMA N 1 PLAYEN,</p> <p>-SMA N 1 SEMANU,</p> <p>-SMA N 2 WONOSARI,</p> <p>-SMP KANISIUS WONOSARI,</p> <p>-SMK N 1 WONOSARI</p> <p>Kegiatan Goes to School berjalan dengan lancar dan menarik banyak minat anak-anak di sekolah untuk ikut bergabung menjadi pengurus Forum Anak Kabupaten Gunungkidul.</p> <p>Gimana nih kegiatannya?</p> <p>Seru banget kan? Pantauin terus artikel kami selanjutnya yaa 😍😍</p></p>

0 Komentar untuk FAGK Goes To School

login untuk komentar