Kunjungan dari Forum Anak Sumenep Jawa Timur ke Forum Anak Mempawah

Kunjungan dari Forum Anak Sumenep Jawa Timur ke Forum Anak Mempawah

By: forum anak kabupaten mempawah

Halo anak Indonesia! Siapa bilang forum anak yang berbeda daerah hanya bisa bertemu saat event besar? Kali ini Forum Anak Mempawah kedatangan tamu dari Forum Anak Sumenep Jawa Timur loh~

Pada tanggal 21 Juni kemarin,Salah satu anggota Forum Anak Sumenep,Ahda yang kebetulan berada di Kabupaten Mempawah datang berkunjung ke Shelter Forum Anak Mempawah yang berada di Kelurahan Terusan.Tentu saja,kedatangannya Ahda kami sambut dengan baik dan hangat!Kami banyak berbagi tentang masalah anak baik di Kabupaten Mempawah maupun di Sumenep.Kami juga bertukar cerita tentang keadaan dan aktivitas forum di daerah masing masing.Sungguh menyenangkan!!^^

Tidak hanya membahas hal serius,Kami juga bermain dan bersama.Tidak lupa tetap mengikuti Protokol kesehatan.Nah,saat Ahda berkunjung kemarin kebetulan merupakan hari Jumat sehingga bisa kami ajak ke salah satu Masjid penting yang baru di renovasi,Masjid Agung Al-Falah.Semoga pengalaman ini menjadi pengalaman tidak terlupakan dan memberi manfaat bagi kedua Forum dalam menjalankan tugas tugasnyaa

Sekian cerita forum anak Mempawah kali ini,ditunggu ya cerita selanjutnya!!!

0 Komentar untuk Kunjungan dari Forum Anak Sumenep Jawa Timur ke Forum Anak Mempawah

login untuk komentar