Rapat Pembahasan Terkait Kasus Kekerasan dalam Rangka Perlindungan Perempuan dan Anak

Rapat Pembahasan Terkait Kasus Kekerasan dalam Rangka Perlindungan Perempuan dan Anak

By: Forum Komunikasi Anak Kota Bandung

<p><p>&nbsp;</p> <p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Halo SOKAB, Sobat FOKABโ—๐Ÿ˜Ž</span></p> <p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Selain memiliki peran sebagai pelopor dan pelapor, Forum Anak juga memiliki peran sebagai PAPP. Yakni partisipasi anak dalam perencanaan pembangunan. Salah satu implementasi dari peran sebagai PAPP adalah kegiatan kali ini SOKAB ๐Ÿคฉ dimana pada hari Jumat tanggal 15 Desember 2023 Forum Anak Kota Bandung diundang oleh DP3A untuk membahas kasus kekerasaan di kota bandung. Kegiatan ini dilakukan di ruang rapat DP3A, di jl. Seram No.2 lantai 3, Kota Bandung serta dihadiri oleh 2 orang pengurus FOKAB dan para pendamping dari DP3A. ๐Ÿค—</span></p> <p dir="ltr" style="text-align: justify;"><img src="https://api.forumanak.id/storage/1244/16431743201671.webp" alt="" width="224" height="148"></p> <p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">๐ŸŒPada kegiatan ini, kami sebagai anak-anak diberikan kesempatan ikut berdiskusi mengenai kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak. Karena Forum Anak juga berperan sebagai jembatan komunikasi antara pemerintah dan anak-anak, kami memanfaatkan momentum ini untuk menyampaikan bagaimana keresahan seorang anak akan kasus kekerasan yang kerap kali menimpa perempuan dan anak-anak. Kami memberikan pendapat mengenai kasus kekerasan. Kami menyampaikan bahwa kekerasan yang dialami oleh anak-anak bisa terjadi di lingkungan terdekat mereka baik di rumah maupun sekolah. Pendapat yang disampaikan juga sesuai dengan apa yang kami lihat, dengar, dan rasakan. Kami juga menggunakan suara anak kota Bandung untuk memperkuat pernyataan di depan para pemangku jabatan bahwa kekerasan terhadap perempuan dan anak merupakan permasalahan yang harus segera diselesaikan. Bukan cuma membahas mengenai bahaya kekerasan dan bagaimana pandangan seorang anak mengenai hal tersebut, kami juga berdiskusi terkait bagaimana langkah efektif untuk memutus rantai kekerasan terhadap anak-anak. ๐Ÿ’กโญ</span></p> <p dir="ltr" style="text-align: justify;"><img src="https://api.forumanak.id/storage/1244/82651743201709.webp" alt="" width="224" height="302"></p> <p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">"Memberantas kekerasan bukan hanya tugas pemerintah, tetapi tanggung jawab bersama. Ketika perempuan dan anak dilibatkan dalam kebijakan, solusi menjadi lebih tajam, adil, dan tepat sasaran. Bersama, kita wujudkan dunia yang aman dan bebas dari kekerasan!" ๐Ÿ’™โœจ</span></p> <p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;"><img src="https://api.forumanak.id/storage/1244/37791743201921.webp" alt="" width="224" height="301"></span></p> <p>๐Ÿ”Š Yuk, kita lihat keseruannya dengan klik <em>link</em> dibawah ini! ๐Ÿ‘‡๐Ÿป&nbsp;</p> <p>๐Ÿ‘‰๐Ÿป <a href="linktr.ee/forumanakkotabandung">MEDIA SOSIAL FOKAB</a></p></p>

0 Komentar untuk Rapat Pembahasan Terkait Kasus Kekerasan dalam Rangka Perlindungan Perempuan dan Anak

login untuk komentar