Penyusunan Suara Anak Daerah Kota Batam

Penyusunan Suara Anak Daerah Kota Batam

By: Forum Anak Kota Batam (FAKB)

📜 Penyusunan Suara Anak Daerah Kota Batam 📜

Hallo Anak Indonesia !

Pada kegiatan yang diadakan pada tanggal 4 Juli 2021 ini, Forum Anak Kota Batam mengundang seluruh anak yang masih duduk di bangku sekolah mulai dari Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP), Sekolah Menengah Akhir (SMA) yang ada di Kota Batam.

Eits bukan hanya itu doing loh, Forum Anak juga mengundang Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Kependudukan dan Keluarga Berencana (P3AP2KB), Rumah Faye, Pendamping Korban Perlindungan Perempuan dan Anak UPTD PPA Prov. Kepri,   

Tujuan dari kegiatan ini apa sih?  Tujuannya adalah untuk mengumpulkan suara-suara anak yang tidak terdengar oleh pemerintah mulai dari permasalahan didalam rumah, lingkungan, dan sekolah. Bukan hanya hal itu kegiatan ini diadakan untuk memenuhi hak hak anak seperti hak hidup, tumbuh kembang, perlindungan, dan partisipasi.

Dengan ada nya kegiatan ini, suara atau permasalahan terkait anak yang ada di Kota Batam bisa terdengar oleh pemerintah dan juga dapat meminimalisir permasalahan terkait anak di Kota Batam.

Segitu dulu yaa kegiatan kami, kapan kapan lagi ! <3

Sampai jumpa di Artikel kami yang selanjutnya Teman Teman 👋 🤩

 

 Salam Anak Indonesia!!!

📢 Forum Anak Kota Batam ??!!

📢 Mantap! Salut! Asik! 🔥 🔥




⭐️Our Media Social ⭐️

0 Komentar untuk Penyusunan Suara Anak Daerah Kota Batam

login untuk komentar