By: forum anak karanganyar
<p><p>Forum Anak se-Keresidenan Surakarta mengikuti rapat koordinasi wilayah (rakorwil) melalui Zoom untuk membahas persiapan dan pelaksanaan DAFA (Data Forum Anak) Awards 2025. Rakorwil ini diselenggarakan pada Jumat, 21 Februari 2025. Kegiatan ini bertujuan untuk membahas pendataan profil Forum Anak Nasional dan Daerah di seluruh Indonesia. DAFA Awards penting untuk Forum Anak Karanganyar, yaitu sebagai upaya untuk memantau perkembangan forum anak dan memberikan penghargaan kepada forum anak terkreatif. Zoom ini juga sebagai sarana untuk menyampaikan informasi terkait pelaksanaan Dafa Awards dan juga ketentuan pendaftaran yang perlu diikuti oleh seluruh Forum Anak se-Karesidenan Surakrata.</p></p>
0 Komentar untuk Rapat koordinasi wilayah melalui zoom meet untuk DAFA AWARDS