Pelatihan Kecakapan Hidup Batch 2 - 2020

Pelatihan Kecakapan Hidup Batch 2 - 2020

By: forum anak surakarta

Pada tanggal 11 hingga 20 Desember 2020 Forum Anak Surakarta mengikuti PKH batch 2 yang di adakan oleh UNICEF Indonesia, Yayasan Setara, LPA Klaten, dan Yayasan Sahabat Kapas. Beberapa Anggota Forum anak yang ikut kegiatan tersebut adalah Jody,Jason,Rania, dan ada Rossana dari Forum Osis

Materi yang di bagikan dalam PKH batch 2, yaitu Identitas Diri, Mengekspresikan Emosi, Internet Sehat, Kesehatan Reproduksi, Kesetaraan Gender, dan Rencana Tindak Lanjut

0 Komentar untuk Pelatihan Kecakapan Hidup Batch 2 - 2020

login untuk komentar