By: Forum Komunikasi Anak Kota Bandung
<p><p style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Hai Hai SOKAB! π€©β¨</span></p>
<p><img src="https://api.forumanak.id/storage/1244/38411743957247.webp" alt="" width="222" height="191"></p>
<p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Kali ini, FOKAB menghadiri kegiatan Diseminasi Profil Gender dan Anak Kota Bandung Tahun 2024 yang diadakan pada 8 November 2024, bertempat di The Jayakarta Hotel Bandung, Jl. Ir. H. Juanda No. 381A, Dago, Coblong, Kota Bandung, Jawa Barat 40135. Kegiatan ini diselenggarakan oleh ayah bunda DP3A Kota Bandung, dan dihadiri oleh 1 pengurus, 1 fasilitator, dan 1 pendamping FOKAB ππ€©! Kegiatan ini termasuk ke dalam kategori 2P di klaster 1.</span><strong id="docs-internal-guid-4eb6e2d4-7fff-f0be-86e4-d0abd03d5147"></strong></p>
<p><img src="https://api.forumanak.id/storage/1244/38431743957271.webp" alt="" width="221" height="193"></p>
<p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Kita berkesempatan untuk mendengarkan pemaparan dari Bunda Antik, seorang dosen Ilmu Politik dari Universitas Padjadjaran (UNPAD). Beliau membahas betapa pentingnya data dalam perencanaan pembangunan, terutama pemilahan data berdasarkan gender, usia, dan golongan. Ternyata, semua ini sangat berpengaruh dalam menciptakan kebijakan yang adil dan inklusif bagi semua warga, termasuk anak-anakπ¦π§! </span></p>
<p><img src="https://api.forumanak.id/storage/1244/93641743957485.webp" alt="" width="222" height="199"></p>
<p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Yang paling spesial dari kegiatan ini, ada peluncuran Buku Profil Gender dan Anak Kota Bandung Tahun 2024 π! Buku ini memuat berbagai data penting tentang kondisi gender dan anak di Kota Bandung yang nantinya bisa dijadikan pedoman dalam berbagai kebijakan dan program. Dengan adanya buku ini, kita bisa lebih memahami bagaimana situasi anak-anak di Kota Bandung, serta apa saja yang masih perlu diperbaiki dan ditingkatkan π‘πͺ. </span> </p>
<p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">"Data bukan hanya angka, tapi cerminan dari realitas yang harus kita pahami dan ubah menjadi aksi nyata." π¬π </span></p>
<p style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">π Yuk, kita lihat keseruannya dengan klik link dibawah ini! ππ» </span></p>
<p style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">ππ» <a href="https://www.instagram.com/p/DCWeY1CS6Rf/?img_index=3&igsh=MW0yamEzd2plNWFteA==">DOKUMENTASI KEGIATAN</a></span></p>
<p style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">ππ» <a href="https://linktr.ee/forumanakkotabandung?utm_source=linktree_profile_share&ltsid=a930825f-722c-4798-a17b-a275e9e047d5">MEDIA SOSIAL FOKAB</a></span></p></p>
0 Komentar untuk Diseminasi Profil Gender dan Anak Kota Bandung Tahun 2024