Rapat Koordinasi Program Terpadu Peningkatan Peranan Wanita Menuju Keluarga Sehat Sejahtera

Rapat Koordinasi Program Terpadu Peningkatan Peranan Wanita Menuju Keluarga Sehat Sejahtera

By: Forum Anak Kota Cimahi

<p><p><p>&nbsp;</p> <p dir="ltr" style="text-align: right;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;"><strong>Penulis:</strong> Naila Hana|&nbsp;<strong><em>Editor:&nbsp;</em></strong>Alya Wafa dan Aisha Ganes&nbsp;</span></p> <p dir="ltr">&nbsp;</p> <p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;"><strong>CIMAHI, FAJIMI</strong> &ndash; Hello Anak Indonesia, <em>Sampurasun</em>! RAKOR P2WKSS &ldquo;Rapat Koordinasi Program Terpadu Peningkatan Peranan Wanita Munuju Keluarga Sehat Sejahtera&rdquo; merupakan salah satu program kerja dari Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kota Cimahi sebagai salah satu upaya untuk mempersiapkan kader PKK di RW 12 Kelurahan Utama untuk percontohan program daerah.&nbsp;</span></p> <p dir="ltr" style="text-align: center;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;"><img src="https://api.forumanak.id/storage/1950/12141743729518.webp" alt="" width="881" height="495">Dokumentasi Kegiatan Rakor P2WKSS 2023</span></p> <p dir="ltr" style="text-align: center;">&nbsp;</p> <p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Dalam kegiatan RAKOR P2WKSS ini pula FAJIMI berkesempatan untuk menyuarakan pendapat terkait dengan pembahasan yang diusung yaitu tentang pemberdayaan perempuan dan keluarga.&nbsp;</span></p> <p dir="ltr" style="text-align: justify;"><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Selanjutnya pelaksanaan kegiatan ini dimulai pada 13.00 dengan kegiatan awal berupa sambutan dari PJ Walikota Cimahi sekaligus penyerahan tandamata kepada narasumber hingga akhir kegiatan pada pukul 16.00 yang ditutup dengan melaksanakan kunjungan langsung ke tempat pemberdayaan warga seperti lahan yang dijadikan sebagai lahan bertani dan banyak lagi.</span></p> <p style="text-align: justify;">&nbsp;</p> <p style="text-align: center;"><em><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Instagram: @forumanakcimahi | TikTok: @humasfajimi | YouTube: humas fajimi&nbsp;</span></em></p> <p style="text-align: center;"><em><span style="font-family: 'times new roman', times, serif;">Email: [email protected] | X: @fajimiofficial</span></em></p> <p>&nbsp;</p></p></p>

0 Komentar untuk Rapat Koordinasi Program Terpadu Peningkatan Peranan Wanita Menuju Keluarga Sehat Sejahtera

login untuk komentar