GACHIFEST : Garut Children Festival 2022

GACHIFEST : Garut Children Festival 2022

By: forum anak kabupaten garut (ribut)

Pada tanggal 16 Juli - 5 Agustus 2022, FAD Garut mengadakan kegiatan Garut Children Festival.

Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh anggota FAD dan juga volunteer yang disaksikan oleh seluruh masyarakat Garut yang membeli tiket.

Tujuan diadakannya adalah untuk mewadahi tiap-tiap bakat dari anak-anak di Kabupaten Garut, dan untuk menjadi panggung dipamerkannya bakat dari anak-anak Kabupaten Garut.

Setelah diadakannya kegiatan ini, diharapkan bakat dan potensi seluruh anak di Kabupaten Garut bisa terwadahi dan dilihat masyarakat secara positif

0 Komentar untuk GACHIFEST : Garut Children Festival 2022

login untuk komentar