Penyusunan Suara Anak Indonesia Tingkat Kota Surabaya 2023

Penyusunan Suara Anak Indonesia Tingkat Kota Surabaya 2023

By: Forum Anak Surabaya

<p><p style="text-align: justify;"><span style="font-size: 12pt; font-family: 'Times New Roman'; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">Salam Anak Indonesia!</span></p> <p style="text-align: justify;"><span style="font-size: 12pt; font-family: 'Times New Roman'; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">Hari Anak Nasional sudah didepan mata, mari kita simak keseruan Forum Anak Surabaya dalam menyusun Suara Anak Indonesia Tingkat Kabupaten/Kota Tahun 2023</span></p> <p style="text-align: justify;"><span style="font-size: 12pt; font-family: 'Times New Roman'; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">&nbsp;</span></p> <p style="text-align: justify;"><span style="font-size: 12pt; font-family: 'Times New Roman'; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">Pada Sabtu (03/06/2023) hingga Senin (05/06/2023) Forum Anak Surabaya melakukan penyusunan Suara Anak Indonesia (SAI) tingkat Kota Surabaya tahun 2023 melalui platform Zoom Meeting.&nbsp;</span></p> <p>&nbsp;</p> <p style="text-align: justify;"><span style="font-size: 12pt; font-family: 'Times New Roman'; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">Di hari pertama (03/06), penyusunan SAI tingkat Kota Surabaya dilaksanakan di Sekretariat Forum Anak Surabaya dengan dihadiri oleh 15 peserta yang semuanya merupakan anak-anak Forum Anak Surabaya. Kegiatan dimulai dengan briefing lalu diikuti dengan diskusi untuk membahas dan menghasilkan isu-isu prioritas yang perlu diperhatikan di tiap-tiap klaster.&nbsp;</span></p> <p>&nbsp;</p> <p style="text-align: justify;"><span style="font-size: 12pt; font-family: 'Times New Roman'; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">Hari berikutnya (04/06) dilakukan fiksasi hasil suara dalam pertemuan melalui platform Zoom Meeting. Pimpinan sidang mengumpulkan hasil diskusi sebelumnya dan melakukan revisi serta menyusun draft kalimat untuk poin-poin yang dihasilkan dari Sidang SAI.</span></p> <p>&nbsp;</p> <p style="text-align: justify;"><span style="font-size: 12pt; font-family: 'Times New Roman'; color: rgb(0,0,0); background-color: transparent;">Di hari terakhir penyusunan SAI (05/06), Forum Anak Surabaya selaku perangkat diskusi Penyusunan Suara Anak Indonesia tingkat Kota Surabaya Tahun 2023, serta seluruh peserta diskusi menetapkan Suara Anak Indonesia tingkat Kota Surabaya Tahun 2023 dengan memperhatikan prinsip-prinsip penyusunan Suara Anak Indonesia yang independen, representatif, inklusif, dan fleksibel. 13 poin Suara Anak ditetapkan pada hari yang sama. Penetapan tersebut merupakan bentuk tindak lanjut dari tahapan pembahasan dan perumusan Suara Anak Indonesia. </span></p></p>

0 Komentar untuk Penyusunan Suara Anak Indonesia Tingkat Kota Surabaya 2023

login untuk komentar