SHARE TO CARE

SHARE TO CARE

By: forum anak kab. kotawaringin barat



Salam Anak Indonesia! Pada bulan Mei yang lalu kami melakukan kegiatan share to care secara door to door untuk membagikan hasil donasi yang terkumpul pada saat penggalangan dana kepada anak anak berkebutuhan khusus. 

Bersama komunitas kobar berbagi, kami membagikan hasil peggalangan dana tersebut secara "door to door" yang artinya mengirimkan langsung kepada anak anak berkebutuhan khusus ini. kami dari fad kobar banyak sekali bertemu dengan teman teman yang baru, saling berinteraksi dan berteman dengan mereka.

Walaupun ada pandemi covid ini, tidak menjadi halangan untuk kami bertemu dan bersapa dengan mereka, kegiatan dilakukan dengan sesuai protokol kesehatan pastinya. dengna menggunakan masker dan selalu mencuci tangan / memakai hand sanitizer.  Tujuan kegiatan share to care sendiri adalah membantu anak anak berkebutuhan khusus yang berada di suatu daerah / plosok. 


0 Komentar untuk SHARE TO CARE

login untuk komentar