Kolaborasi Radio Sahabat Anak FAD Banjar dengan Green Generation Kalimantan Selatan

Kolaborasi Radio Sahabat Anak FAD Banjar dengan Green Generation Kalimantan Selatan

By: Forum Anak Daerah Kabupaten Banjar

Sanitasi adalah sebuah perilaku yang disengaja untuk membudayakan hidup dengan bersih dan bermaksud untuk mencegah manusia bersentuhan secara langsung dengan bahan- bahan kotor dan berbahaya yang mana perilaku ini menjadi usaha yang diharapkan bisa menjaga serta meningkatkan kesehatan manusia.

Memulai dari sendiri mengenai kesadaran akan kebersihan seperti, selalu mencuci tangan, buang sampah pada tempatnya, menghindari sampah bertumpuk,
Rutin Menjaga kebersihan diri dan lingkungan. Sanitasi dimasyarakat kalimantan sekarang masih tergolong rendah, karena banyaknya masyarakat yang belum sadar betapa pentingnya segala tindakan yang dilakukan untuk menjaga diri dan juga lingkungan. Terlebih kita hidup dilingkungan yang sangat beragam apalagi wilayah yang kaya akan sungai dll, yang mana ini harus terus dipemberdayakan dan kebiasaan masyarakat kalimantan harus lebih ditingkatkan lagi dari hal" kecil hingga besar yang berdampak untuk kehidupan masyarakat.


Ikuti terus kegiatan kami di website forumanak.id dan juga Instagram kami @forumanakbanjar!
Sampai jumpa pada kegiatan selanjutnya👋
Forum Anak Kabupaten Banjar,
Kilau Bagai Intan, Rakat Bagai Lakatan, Menginspirasi Sabarataan.
Salam Anak Indonesia🙌

0 Komentar untuk Kolaborasi Radio Sahabat Anak FAD Banjar dengan Green Generation Kalimantan Selatan

login untuk komentar