FAKA In Musrenbang RKPD Kota Sawahlunto

FAKA In Musrenbang RKPD Kota Sawahlunto

By: forum anak kota arang sawahlunto

Halo sobat FAKA semua ๐Ÿ‘‹๐Ÿ‘‹๐Ÿ‘‹

FAKA mau ngasih tau berita lagi ni...

Pada tanggal 29 Maret 2021 kemarin, FAKA telah mengikuti MUSRENBANG RKPD kota Sawahlunto. Musrenbang ini dilakukan di gedung GPK kota Sawahlunto sobat. Dalam Musrenbang ini banyak banget anggotanya sobat, mulai dari dinas pendidikan, kesehatan, pekerjaan umum, dsb.

Pada Musrenbang ini FAKA mengajukan permintaan untuk mewujudkan suara suara anak di kota Sawahlunto. Banyak sih tapi tidak bisa disebutkan satu satu di sini sobat. Bagian terpenting pada Musrenbang itu adalah FAKA menyampaikan agar pemerintah dapat membuat anak-anak di Kota Sawahlunto nyaman dengan lingkungannya dan tidak terganggu dengan namanya polusi baik itu polusi udara, polusi air dan lain-lain yang dapat mengganggu kenyamanan anak-anak.

Segitu dulu ya sobat...

Selalu update info dari kami ya,

Forum Anak Kota Arang๐Ÿ”Š

Sehat, Ceria, Berprestasi!

Bayyy๐Ÿ‘‹



0 Komentar untuk FAKA In Musrenbang RKPD Kota Sawahlunto

login untuk komentar