By: forum anak kabupaten bandung

SIARAN KANDAGA PERNIKAHAN USIA ANAK
Hallo anak-anak
Indonesia
Kalian tahu enggak dispensisasi nikah
di kabupaten bandung masih marak loh!
Menurut data
202 perkara dispensasi pernikahan usia muda
di tahun 2022 itu, kata dia, turun cukup signifikan bila dibandingkan dengan angka
di tahun 2021 yang mencapai 350 perkara. Meski begitu, tahun
2022 tidak semua perkara pernikahan usia muda itu dikabulkan oleh
PA Kelas I B Kabupaten Bandung, dilihat dari isu tersebut forum anak kabupaten bandung mencoba memberikan sosilisasi dengan berbagai
media.
Sehubungan dengan isu tersebut forum anak kabupaten mengangkat tema pernikahan usia dini dalam siaran
radio kandaga tepatnya pada 3 april
2023 dan diikuti oleh 3 pengurus dan
1 fasilitator.

Bertujuan agar para pedengar tahu apa itu pernikahan dini, penyebabnya, dan bagaimana setikdaknya kita sebagaimana anak dapat mengantisipasinya, seperti memilih lingkungan
yang baik yang membuat kita menjadi individu
yang berkualitas,dan kita sebagai anak harus dapat tahu kapan kita bilang tidak, karena ketidak beranian kita berkata “tidak” dapat membua tkita masuk kedalam sesuatu hal
yang buruk, seperti ketika diajak dalam hal kegiatan
yang kurang baik kita harus berani bilang tidak dan disini
juga kami memberikan penjelasan menegai peran
forum anak kabupaten bandung sebagai pelopor dan pelapor.
Pelapor berarti terlibat aktif menyampaikan pendapat/
pandangan ketika mengalami atau melihat atau merasakan tidak terpenuhinya hak perlindungan anak
di sekitar, dengan melaporkan kepada pihak/bidang terkait, dan pelopor berarti mengacu kepada peran anak untuk berkontribusi aktif dalam berbagai upaya pemenuhan hak dan perlindungan khusus anak
di sekitar
Kami berharap dengan adanya siaran ini dapat membuat anak anak dan
orang tua lebih sadar lagi mengenai pernikahan dini dengan cara memperhatikan anak dalam pergaulannya maupun dengan menjadikan anakberani berkata tidak


0 Komentar untuk SIAGA SIARAN KANDAGA (PERNIKAHAN USIA ANAK)