Talkshow Kebangsaan

Talkshow Kebangsaan

By: Forum Persatuan Anak Kabupaten Grobogan

<p><p>Halo anak Indonesia!!</p> <p>&nbsp;</p> <p>Kegiatan Talkshow Kebangsaan ini adalah kegiatan yang diselenggarakan oleh Purna Paskibraka Indonesia kabupaten Grobogan. Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan program Purna Paskibraka Indonesia Kabupaten Grobogan yang terlaksana sebagai kegiatan peringatan hari pahlawan. Kegiatan ini bertujuan untuk menanamkan semangat nasionalisme dan cinta Tanah Air kepada siswa-siswi, menghargai perjuangan para pahlawan dengan memahami nilai-nilai kebangsaan, dan memberikan motivasi kepada peserta untuk berkontribusi dalam pembangunan bangsa.</p> <p>&nbsp;</p> <p>Kegiatan ini dilaksankan pada hari minggu, 10 November 2024&nbsp; pukul 13.00 WIB hingga selesai. Kegiatan ini berlangsung di SMA NEGERI 1 TOROH. Banyak pewakilan yang menghadiri kegiatan ini, diantaranya yaitu: Kepala Badan Kesbangpol Kabupaten Grobogan; Perwakilan Dinas Cabang Pendidikan Wilayah IV Provinsi Jawa Tengah; Anggota Purna Paskibraka Indonesia Kabupaten Grobogan; Forum Anak Grobogan; Forum Genre; Forum OSIS; Duta Wisata; Siswa-siswi SMA, SMK, MAN, SMP, MTS di Grobogan; dan Perwakilan seluruh paskibraka sekolah se-grobogan. Kegiatan ini dimulai dengan registrasi, pembukaan Lagu Indonesia Raya dan Pembukaan Talkshow , Inti Acara, dan penutup. Pada sesi inti talkshow kebangsaan ini menceritakan perjalanan sang pengibar bendera IKN pertama dari Jawa Tengah dan sesi tanya jawab. Kegiatan ini berjalan dengan lancar, berhasil memberikan wawasan baru kepada peserta, dan meningkatkan kesadaran akan pentingnya menjaga nilai-nilai kebangsaan dalam kehidupan sehari-hari.</p> <p>&nbsp;</p></p>

0 Komentar untuk Talkshow Kebangsaan

login untuk komentar