By: forum anak daerah kabupaten dharmasraya
Halo Sobat Forandham
Tahu gak sih kamu?Apa kegiatan Forandham 21-22 Juni. Forum Anak Dharmasraya mengikuti kegiatan Konvensi Hak Anak tahun 2023 yang diadakan oleh dinsosp3appkb dharmasraya. Dilaksanakan di hotel sakato Jaya, dengan peserta Tim Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak, Pemenuhan Hak Anak dan Perlindungan Khusus Anak, yang melibatkan 10 utusan Forum Anak Dharmasraya 2022-2024. Banyak hal yang kami dapat dari materi yang disampaikan kak @wandaleksmana, mulai dari pemahaman akan anak dan anak hak.
0 Komentar untuk KONVENSI HAK ANAK TAHUN 2023 - GUGUS TUGAS KLA DHARMASRAYA