By: Forum Anak Daerah Kabupaten Karangasem
😇BERAMBISIUS😇
(Belajar Bersama Komisi Perlindungan Khusus)

BERAMBISIUS atau “Belajar Bersama
Komisi Perlindungan Khusus” merupakan
salah satu program kerja Komisi Perlindungan Khusus yang diadakan
melalui akun instagram @fadkarangasem😋. Kegiatan diisi dengan sesi
QnA, dimana followers instagram atau viewers dari akun FAD
Karangasem dapat mengajukan pertanyaan, menjawab, dan menyampaikan pendapat serta solusinya terkait bullying dan
perkawinan usia anak 🙋. Selain sesi QnA, terdapat juga sesi penjelasan mengenai
definisi, dampak, dan cara mengatasi bullying serta perkawinan usia anak
sebagai topik permasalahan yang diangkat.❤️


0 Komentar untuk BERAMBISIUS (Belajar Bersama Komisi Perlindungan Khusus)