Perbaiki Sinergi! FAD BALI Mengadakan Mimbar Anak Luar Biasa

Perbaiki Sinergi! FAD BALI Mengadakan Mimbar Anak Luar Biasa

By: forum anak daerah provinsi bali

Gambar : Foto bersama pengurus inti FAD BALI setelah pelaksanaan MALUBI


Halo kawan forum anak, kali ini FAD Bali ingin berbagi pengalaman kami mengenai Mimbar Anak Luar Biasa (MALUBI). Apasih MALUBI itu? MALUBI merupakan Mimbar Anak Luar yang diselenggarakan karena Forum Anak Bali memiliki kepentingan yang harus segera diselesaikan. Kegiatan ini diselenggarakan pada tanggal 6 Desember 2020 melalui media online (Daring) yaitu Zoom Meeting dan Media Offline (Luring). kegiatan ini membahas mengenai penyusunan draft AD/ART yang akan disahkan nantinya.   

Dalam kegiatan ini, adapun melibatkan pengurus aktif dari Forum Anak Daerah Bali, dengan jumlah peserta total yang hadir yaitu 34 orang. Kegiatan ini dibuka oleh Ketua FAD Bali periode 2019-2021.  Dengan diadakanya Mimbar Anak Luar Biasa (MALUBI) ini diharapkan agar mampu memperkuat dasar organisasi Forum Anak Daerah Bali kedepanya.  

0 Komentar untuk Perbaiki Sinergi! FAD BALI Mengadakan Mimbar Anak Luar Biasa

login untuk komentar