By: forum anak daerah kabupaten tebo
Nah, teman teman, kalau kita bicara soal siapa yang ngejagain hak dasar anak
ini, sebenarnya banyak banget yang terlibat, loh! Jadi, cekidot penjelasannya:
ยท Orang tua Mulai dari yang
paling dekat, ibu dan bapak kita bertanggung jawab dalam melindungi hak-hak
dasar kita sebagai anak. Mereka harus ngebimbing, melindungi, dan
sayang-sayangin kita, pastinya.Keluarga Selain orang tua,
keluarga juga punya peran penting dalam melindungi hak-hak kita sebagai anak.
Mereka harus jadi support system kita, memberi kasih sayang, dan dukungan dalam
segala hal. Masyarakat Lingkungan sekitar
juga ikut berperan, nih. Masyarakat sekitar harus menjaga agar anak-anak bisa
tumbuh dan berkembang dengan aman, serta memberikan dukungan dalam hal
pendidikan dan sosialisasi. Negara Negara punya
kewajiban untuk melindungi hak dasar anak. Negara harus bikin kebijakan yang
mendukung anak-anak, jaga agar hak-hak mereka dihormati, dan pastikan keamanan
serta kesejahteraan mereka terjaga.
0 Komentar untuk Emang ada ya hak dasar anak?