Profil

500x500_1

forum anak desa wijirejo
Forum Anak desa : WIJIREJO

SK Nomor 34 tahun 2020 Lihat SK





Kegiatan Forum Anak

Launching Program Kerja Trilogi FAWiji (TriFAW)

By: forum anak desa wijirejo

Halo Sobat FAWiji di Seluruh Indonesia! Hari Sabtu, 2 Desember 2024 di Aula Kalurahan Wijirejo FAWiji melaunching Program Kerja TriFAW (Trilogi FAWiji) yang merupakan gabungan dari tiga program lain yaitu PodFAW, TaFAW, dan CulaFAW. Penasaran apa yang dimaksud TriFAW lebih dalam? yuk simak selengkap...

Lomba Anak-anak se-Kapanewon (Kecamatan) Pandak

By: forum anak desa wijirejo

Halo Sobat FAWiji di Seluruh Indonesia! Dalam rangka HUT ke-77 Kalurahan Wijirejo FAWiji mengadakan Lomba Anak-anak se-Kapanewon (Kecamatan) Pandak. Lomba yang diselenggarakan pada Minggu, 29 Oktober 2023 diikuti ratusan anak-anak pada kategori Lomba Mewarnai (PAUD & TK), Membaca Puisi (SD), dan Be...

Nobar Film Pendidikan & Penyerahan Trophy Juara dalam rangka Hari Anak Nasional 2023

By: forum anak desa wijirejo

Halo Sobat FAWiji di Seluruh Indonesia! Tepat 23 Juli 2023 Forum Anak Desa Wijirejo mengadakan Peringatan HAN yang diisi dengan kegiatan nobar film pendidikan bersama adik-adik perwakilan kelas 5 dan 6 Sekolah Dasar di Kalurahan Wijirejo. Selain itu kami juga menyerahkan Trophy Juara II tingkat Prov...

: